Ibu di Pamulang Ini Gundah, Disuruh Bayar Seragam SD Rp 2,2 Juta ke Rekening Kepsek
TANGERANG SELATAN - Di balik senyum letihnya, Nur Febri Susanti (38) menyimpan gundah yang tak bisa disembunyikan.Harapan untuk menyekolahkan kedua buah hatinya di tahun ajaran baru, mendadak terasa berat oleh beban biaya yang…
