KPU RI Pastikan Kesiapan Maksimal Pemungutan Suara Ulang di Kabupaten Serang
SERANG – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Mochammad Afifuddin, meninjau langsung persiapan pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di Gudang KPU Kabupaten Serang, Sabtu (12/4/2025).Dalam kunjungannya, ia memastikan…
