Lulusan SMK Sumbang Angka Pengangguran Terbanyak di Banten
SERANG – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Banten merilis Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) periode Agustus 2023. TPT Banten pada periode tersebut sebesar 7,52 persen.
Persentase itu membuat Banten menjadi provinsi dengan TPT…