Tingkatkan Profesionalisme, PWI Kota Cilegon Akan Gelar Uji Kompetensi Wartawan
CILEGON – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Cilegon terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan profesionalisme insan pers di daerah.Dalam waktu dekat, organisasi ini akan menggelar pelatihan sekaligus Uji…
