Jokowi 2 Periode Berkumandang di Deklarasi Relawan Rupawi Cilegon
CILEGON - "Lanjutkan Kepemimpinan Jokowi dua periode dan menolak gerakan #2019Ganti Presiden", itulah slogan yang dikumandangkan ratusan pemuda yang tergabung dalam Relawan Muda Pecinta Jokowi (Rupawi) Kota Cilegon saat menggelar deklarasi…