RUU KUHP, Gelandangan Bakal Kena Denda Rp1 Juta
 JAKARTA – RUU Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP) yang akan segera disahkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menjadi sorotan banyak pihak dan menuai kontroversi. Salah satu pasal yang menuai kontroversi soal gelandangan yang akan…