Satelit Nusantara Satu Siap Layani Internet Seluruh Indonesia
JAKARTA - Satelit Nusantara Satu milik PT Pasifik Satelit Nusantara (PSN), siap melayani kebutuhan internet di seluruh Indonesia, kata Direktur Utama PSN Adi Rahman Adiwoso.Satelit meluncur pada Jumat, 22 Februari 2019, pukul 8.45 WIB…