Buruh Cilegon: May Day Adalah Aksi, Bukan Festival

DPRD Cilegon Idul Adha

CILEGON – Ribuan buruh Kota Cilegon melakukan aksi jalan kaki mendorong motor dari Masjid Agung menuju halaman Kantor Walikota Cilegon.

Selain itu dalam press rilisnya buruh Kota Cilegon juga menegaskan slogan bahwa ‘May Day Adalah Aksi Bukan Festival’

Ini mengingat setiap diperingatinya May Day di Kota Cilegon dalam beberapa tahun terakhir selalu digelar acara hiburan musik dan pembagian doorprize layaknya sebuah festival.

DPRD Pandeglang Kurban

“May Day yah aksi bukan joget-jogetan dipanggung,” ungkap salah seorang peserta aksi.

Kpu

Dengan aksi yang dilakukan selain menyampaikan aspirasi juga adalah bagian dari memperjuangkan nasib buruh yang semakin tahun semakin terabaikan.

Gerindra Banten Idul Adha

“Ini adalah perjuangan kami, dan akan kami perjuangkan nasib kami,” lanjutnya.

Dalam orasinya, salah seorang buruh berujar bahwa selama ini masih terjadi praktek penindasan terhadap kaum buruh.

Beberapa tuntutan buruh dalam aksi May Day kali ini diantaranya meminta dihapuskannya sistem outshorcing dan pemagangan, revisi jaminan sosial, meminta pensiun 60 % dari upah, kesehatan gratis, tolak upah murah dan cabut Peraturan Presiden 78 Tahun 2017. (*)

Golkar Banten Idul Adha
WP-Backgrounds Lite by InoPlugs Web Design and Juwelier Schönmann 1010 Wien