Bank Banten Bakal Punya Gedung Baru 3 Lantai, Telan Anggaran Rp22,6 Miliar
SERANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten melakukan groundbreaking pembangunan Gedung Bank Banten yang berada di Jalan Veteran Nomor 4, Cipare, Kota Serang, pada Jumat, (14/6/2024).
Selain pembangunan gedung baru Bank Banten tiga…