Anak Penderita Hydrocephalus Di Lebak ini Butuh Bantuan
LEBAK - Seorang balita penderita Hydrocephalus bernama Randuwasa (2,5) butuh bantuan. Anak dari pasangan Saripudin dan Umyati adalah warga Kampung Citapen RT 03/03, Desa Ciuyah, Kecamatan Sajira, Kabupaten Lebak.Saripudin, ayah…