Jalan Rusak Tak Kunjung Diperbaiki, Kumala Rangkasbitung Ultimatum Pemkab Lebak
LEBAK - Kondisi infrastruktur di Kabupaten Lebak kembali menjadi sorotan. Di tengah berbagai janji pembangunan, jalan rusak dan akses yang tidak merata justru semakin memunculkan ketidakpercayaan publik terhadap kinerja pemerintah…
