Terkait Program Blue Deal 2023, Dewan Air Belanda Kunjungi Pemkab Tangerang
TANGERANG - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang Moch Maesyal Rasyid menerima kunjungan tim dari Dewan Air Belanda atau Dutch Water Authority (DWA) di Ruang Coffee Morning, Kantor Bupati Tangerang, Senin (10/7/2023).…
