Kepengurusan Asep Busro Berakhir, Rektor Siap Fasilitasi Mubes IKA Untirta
SERANG - Forum Alumni Untirta bertemu Rektor Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) Prof. Fatah Sulaiman pada Selasa, (11/6/2024). Hasilnya, Rektor siap memfasilitasi jika ada gelaran Mubes Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Untirta.…