Bus Tayo dan Angkot Si Benteng, Transportasi Satu-satunya di Banten yang Dikelola Pemerintah
TANGERANG - Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Perhubungan (Dishub) dan PT Tangerang Nusantara Global (TNG) saat ini menjadi satu-satunya pemerintah daerah di Provinsi Banten yang memiliki dan mengelola transportasi umum.
Moda…