Cegah Banjir, Pemprov Banten Pasang Crossing Drainase di Bayah-Cikotok
LEBAK - Pemprov Banten melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Banten membangun drainase di Jalan Raya Bayah-Cikotok, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak. Pembangunan drainase dengan sistem crossing ini dilakukan…