Warga Binaan Lapas Cilegon Gelar Pernikahan Dari Balik Jeruji Besi
CILEGON - Suasana sederhana namun khidmat terlihat saat Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cilegon menggelar acara akad nikah untuk warga binaannya, Rabu (04/01/2023) pagi.Pria 39 tahun, warga binaan Lapas Cilegon, Abdul Rohmat,…