Meski Berbunga, 7 Fraksi DPRD Banten Setuju Pinjaman PT SMI Dilanjutkan
SERANG - Tujuh dari sembilan fraksi di DPRD Provinsi Banten, setuju rencana pinjaman daerah tahap dua sebesar Rp4,1 triliun dari PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI) tetap dilanjutkan. Meski dengan beban bunga 6,19%.Ketujuh fraksi itu…